Baik universitas maupun perguruan tinggi memiliki ruang kelas dengan
komputer. Bagi beberapa siswa lab bahasa tersebut digunakan untuk
menyelesaikan pekerjaan sekolah atau mempelajari mata pelajaran lain.
Ada juga sejumlah laboratorium komputer fakultas atau komputer kantor
untuk administrasi juga tersedia. Laboratorium bahasa pada dasarnya
mendaur ulang sumber daya yang telah dimiliki lembaga pendidikan dan
menyesuaikannya dengan kursus bahasa.
Singkatnya, laboratorium bahasa adalah alat yang sangat komprehensif dan
hemat biaya bagi institusi pendidikan untuk memonetisasi pelatihan
bahasa mereka dan juga menawarkan pembelajaran bahasa siswa yang efektif
melalui teknologi dan konten pendidikan terkini. Mereka adalah solusi
sempurna untuk merancang kurikulum akademik terstruktur sesuai dengan
tujuan pusat pendidikan dengan pemirsa panggilan internasional yang
mencari kualitas pengajaran tertinggi.
Laboratorium
Bahasa baik berbasis komputer maupun tidak, pada master juga disediakan
sebuah UPS. Seberapa pentingkah UPS ini? UPS ialah perangkat yang
menggunakan baterai back up sebagai satuan daya alternative untuk
memberikan suplai daya. Dengan fungsinya ini, akan sangat membantu dalam
proses pembelajaran.
Saat guru sedang menerangkan pelajaran, dan melakukan presentasi
dengan media komputer misalnya. Ketika tiba-tiba lampu padam maka
komputer kita pun akan langsung mati. Nah, hal ini akan berbeda jika
kita menggunakan UPS sebagai perangkat kita. Saat lampu mati guru dapat
menyimpan hasil pekerjaannya terlebih dahulu. Untuk lab bahasa yang
berbasis komputer, seperti lab bahasa type base software misalnya.
Dengan ini kita sangat membutuhkan UPS ini untuk antisipasi lampu mati.
Dari sedikit ulasan diatas, kita bisa pahami bagaimana penggunaan UPS
di dalam sebuah lab bahasa. Pembelajaran di dalam lab bahasa yang
dilengkapi UPS akan meminimalisir kerugian waktu saat lampu padam.
Sebuah Lab Bahasa memiliki banyak jenis dan type. Yang pokok, pembagian
lab bahasa bisa dibedakan menjadi 3, yakni lab bahasa manual, digital,
dan computerized. Lalu apa saja perbedaan dari ketiga lab tersebut? Manakah yang harus kita pilih dalam pebuatan lab bahasa?
1. Lab Bahasa Manual
Merupakan lab yang dibuat dengan memanfaatkan alat elektronika tanpa
adanya controller. Sehingga fungsi lab bahasa ini standart. Tanpa
terhubung dengan komputer, untuk perbaikan lab manual ini menjadi lebih mudah. Lab ini biasa digunakan pada sekolah SD maupun SMP.
2. Lab Bahasa Digital
Yakni lab bahasa yang sudah menggunakan microcontroller untuk mengatur
beberapa fungsi perangkat lab bahasa. Dengan menggunakan tombol digital,
lab bahasa ini sudah bisa menggunakan fitur interupt, talk all dan
inzo.
3. Lab Bahasa Computerized
Lab ini memiliki fungsi yang lebih lengkap lagi karena menggunakan
komputer sebagai controlnya. Dengan menggunakan software, Guru dapat
mengontrol dan mengaplikasikan multimedia. Fungsi lab bahasa menjadi
lebih lengkap yakni, dapat menyimpan database, membuat group siswa,
fungsi multimedia, dan lain sebagainya.
Sebagai catatan, jika anda ingin membuat lab bahasa dengan komputer
untuk setiap siswa, maka lab bahasa yang bisa anda pilih adalah base
software, multiedukasi, dan deluxe interaktif. Karena pada lab bahasa
computerized hanya memiliki komputer pada bagian master untuk control
lab bahasa.
Laboratorium bahasa sangat penting keberadaanya dalam sekolah. Apalagi dalam era globalisasi ini yang membutuhkan SDM yang terampil dalam berbahasa. Maka, sungguh merupakan hal yang wajib bagi sekolah untuk menyediakan laboratorium bahasa
Peralatan laboratorium bahasa yang lengkap, serta harga lab bahasa yang murah tentu menjadi dambaan para pengelola sarana sekolah. Dengan peralatan laboratorium bahasa yang super lengkap dan super canggih, ditambah dengan harga lab bahasa yang super terjangkau tentu dapat menjadi pilihan utama bagi sekolah untuk dijadikan sebagai partner dalam pengadaan laboratorium bahasa di sekolah.
Untuk itu sekolah harus segera mempunyai lab bahasa supaya anak didik di sekolah tersebut pandai berbahasa. Serta supaya SDM di Indonesia ini meningkat.
Di era globalisasi ini, jumlah sekolah yang ada di Indonesia sudah
mencapai angka yang sangat fantastis. Untuk itu, masyarakat bebas untuk
memilih sekolah. Sekolah yang memiliki sarana dan prasarana yang lengkap
seperti laboratorium bahasa tentu menjadi nilai jual
dan nilai lebih di banding sekolah lainnya yang tidak ada pelengkap
proses belajar mengajar. Dan salah satu hal penting dalam kegiatan
belajar mengajar adalah adanya fasilitas laboratorium penunjang. Misalnya laboratorium IPA ataupun laboratorium bahasa.
Tentunya orang tua akan sangat senang jika anaknya bersekolah di sekolah dengan laboratorium bahasa ada di dalamnya. Laboratorium bahasa bukan hanya untuk memperkenalkan anak tentang teknologi yang sudah canggih, Namun laboratorium bahasa juga dapat mempermudah kegiatan belajar mengajar di sekolah. Apalagi untuk mata pelajaran bahasa.
Jadi saat ini sangat mudah sekali bagi orang tua untuk menitipkan anaknya di tempat didik manapun. Tetapi hal yang terpenting yang harus tetap di perhatikan oleh orang tua adalah bagaimana lingkungan sekolah tersebut. Supaya anak-anak yang mereka titipkan disana tidak sampai salah pergaulan, dan pastinya pandai berbahasa.
Di era globalisasi seperti saat ini kemampuan berbahasa, baik bahasa asing khususnya bahasa Inggris maupun bahasa Indonesia sangat diperlukan. Apalagi bahasa Inggris sebagai bahasa internasional sangat diperlukan untuk dapat bersaing di kancah persaingan global dan pasar bebas. Kemampuan bahasa yang baik akan membuat kita mudah untuk berbicara dengan para investor asing. Sehingga dapat meningkatkan perekonomian kita.
Namun sangat disayangkan kemampuan berbahasa asing, bahasa Indonesia, maupun bahasa tradisional kebanyakan penduduk di Indonesia masih jauh dibawah rata-rata. Kurangnya kemampuan berbahasa asing, bahasa Indonesia, maupun bahasa tradisional inilah
yang menimbulkan kesulitan tersendiri bagi warga negara Indonesia yang
akan bersekolah atau bekerja di luar negeri. Dalam proses
belajar-mengajar sehari hari di sekolah masih banyak ditemui siswa yang
tidak mampu berkomunikasi dengan bahasa asing, bahasa Indonesia, maupun Bahasa tradisional secara
baik dan benar, sehingga menyulitkan siswa dalam mencapai prestasi
belajar yang maksimal. Hal tersebut perlu mendapat perhatian yang serius
dari penyelenggara pendidikan.
Untuk menyeimbagi masalah kemampuan belajar bahasa di Indonesia. Maka dengan menggunakan lab bahasa merupakan cara yang tepat. Bgaimana tidak, ketika seseorang belajar bahasa menggunakan laboratorium bahasa maka akan cepat bisa dan juga sangat mudah dalam memahaminya.
Untuk meningkatkan penguasaan dibidang bahasa, baik bahasa asing, bahasa Indonesia, maupun bahasa tradisional, maka diperlukan pengadaan lab bahasa atau laboratorium bahasa sebagai sarana pembelajaran. Mengingat pentingnya fungsi lab bahasa atau laboratorium bahasa dalam program pengajaran bahasa asing, bahasa Indonesia, maupun bahasa tradisional maka seyogyanya sekolah atau instansi/perusahaan/ departemen untuk memiliki fasilitas lab bahasa atau laboratorium bahasa.
Dengan adanya lab bahasa ini maka siapapun akan merasa lebih mudah belajar bahasa. Bukan hanya itu saja. Di seluruh wilayah Indonesia pun sudah tersebar penggunaan lab bahasa. Maka tunggu apa lagi, untuk ikut memajukan negeri ini. Mari kita menggunakan lab bahasa dalam belajar bahasa.